Bertahun tahun warga masyarakat mengeluh atas akses jalan yang sama sekali belum pernah dibangun.Jalan penghubung antara dua kedusunan yakni kedusunan pasir tunagan dengan kp tunganan. Kades Wangun jaya menyatakana bahwa Alhamdulillah warga masyarakat sangat antusias sekali dalam pelaksanaan pembangunan ini.
Jarak antara kampung pasir tunagan dengan tunagan kurang lebih 400 meter dan penduduknya banyak.
Sebelumnya kurang lebih seminggu kami pemerintah Desa membangun jalan tersebut dengan dana desa dengan jarak 100 meter dan lebar 3 meter.Seminggu kemudian dibangun dengan program Gorol dengan jarak 300 meter dan lebar 2.5 meter.
Kades berharap semua warga sekitar bisa merasakan dari hasil pembangunan tersebut serta bisa meningkatkan perekonomian masyarakat di segala bidang, Pangkas kades.
Tan



















